Ramaikan Februari dengan Tayangan Netflix Terbaru

by Redaksi


Ramaikan Februari dengan Tayangan Netflix Terbaru

Deretan tayangan terbaru Netflix di bulan Februari 2023 ini siap menemani kita. Ada kisah fantasi Laras lewat Dear David dan Joe kembali di You: Season 4 Part 1. Beberapa film dan serial yang populer juga bisa kalian tonton di bulan kasih sayang ini. Ada serial horor Indonesia Inang; drama Korea True Beauty dan Mr. Queen; tayangan romantis Freeridge, Love to Hate You, dan Your Place or Mine; serta tayangan anime Chainsaw Man Season 1 dan Detective Conan: The Culprit Hanzawa. Semua itu dan masih banyak lagi bisa kalian tonton di Netflix mulai Februari 2023. 



Artikel Terkait