THE RUNNING MAN

by Redaksi

THE RUNNING MAN
Sutradara:Edgar Wright
Pemain:Glen Powell, William H. Macy, Lee Pace, Emilia Jones, Michael Cera
Tanggal Rilis:14 November 2025

SINOPSIS:

Sebuah acara permainan bernama The Running Man menampilkan seorang pria yang disebut “The Runner”, yang dikejar oleh para Hunter haus darah di seluruh dunia. Putus asa demi menyelamatkan putrinya yang sakit, Ben Richards (Glen Powell), seorang pekerja kelas bawah, ikut serta sebagai jalan terakhir. Namun, sikap menantang, insting tajam, dan ketangguhan Ben justru menjadikannya favorit penonton serta ancaman bagi keseluruhan sistem. Saat rating terus melonjak, bahaya pun kian meningkat, dan Ben harus mengalahkan bukan hanya para Hunter, tapi juga sebuah bangsa yang kecanduan menyaksikan kejatuhannya.